Naning

Spring

Spring in Canberra

Ingin menulis apa saja yg terlintas di fikiran saat ini..😘👌 18092017

Cherry blossom
Buan sept adalah bulan yang sedang cantik2nya alam di Canberra ACT (menurut saya). Meski sahabat saya yang di Indo bilang Autumn lebih cantiks, tapi saya tetap lebih suka Spring.😘👌

Ada apa dengan Spring???
Sependek yang saya tahu dan saya amati selama dua tahun menetap di negeri Kangguru ini, saat winter adalah saat suhu dingin yg sangat ekstrim tapi nuansanya adalah nuansa gersang (bila itu di Indonesia). Winter... pepohonan murni botak tinggal batang dan dahan3nya karena sudah mencicil merontokkan dedaunannya saat Autumn. Yg aneh mrnurut saya, bila di negara tropis daun2 kan berguguran saat kemarau yg panas, lhaaa kok di Sini saat musim dingin ya?? Thinking😉

Anyway..kembali ke Spring Season. Kenapa saya suka?? Karena pepohonan yg botak, sedikit demi sedikit mulai bersemi kembali. Dan saya baru betul2 sadar bahwa memang ada yang anrh dan beda sekali dengan yang biasa saya temui di negara saya..(hallah.. mungkin juga salah pengamatan)😘.
Yang pasti.. baru saat ini saya perhatikan pepohonan di sini saat musim semi atau spring ini yg tumbuh pertama adalah bunga2nya, bukan dauunnya. Jadi muncul dr batang2 pohon dan dahan2nya titik2 pink atau putih, perlahan2 mekar dan jadilah itu pohon bunga yg cantiks😘. Setelah itu pelan2 bunganya mengering rontik lagi baru berubah eh betgantian daun yang muncul. Daaan beeerapa pohon dauannya yang warna merah terlebih dahulu, baru bilan betikutnya hijau, baru setelah itu kuning ...coklat daan rontok lagi saat Autumn. Luarrrr biasa.😘👍👍👍

Sudah... ini saja dulu tulisannya, lanjut lagi kapan2..insyaAllah

Intinya... jangan heran bila melihat foto2 pohon bunga tdk berdaun, yaaa itulah memang kondisinya hihihi. Jgn2 yg heran mmg cuma saya yg rada katroks ya...

0 komentar:

Post a Comment

Blogger Templates by Blog Forum